Satgas TMMD Ke – 119 Kodim 1409/Gowa Laksanakan Perbaikan Pagar Masjid

Bagikan Artikel

GOWA – lintassulawesinews.com –  Personil Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-119 Kodim 1409/Gowa melaksanakan Perbaikan rumah ibadah di Masjid Quba Dusun Saille Desa Panaikang Kec Pattallassang Kab. Gowa. Kamis (22/2/2024).

Sarana rumah ibadah yang keberadaannya tidak jauh dari lokasi sasaran Perintisan Jalan, dijadikan sasaran fisik tambahan program TMMD ke-119.

Prajurit TNI – Polri bersama masyarakat, secara bersama sama membersihkan Pagar Masjid Quba yang berlumut serta sudah tampak kusam dan akan dilaksanakan perbaikan dan pengecetan.

Pengerjaan ini merupakan sasaran non fisik yang akan dikerjakan pada TMMD ke-119 Kodim 1409/Gowa.

Editor:Ls online Zain 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *