Babinsa Desa Timbuseng Serma Abdul Salam Saleh Memberikan Pendampingan Bayi Balita di Puskesdes Dusun Tamalate Gowa

Bagikan Artikel

Gowa -lintassulawesinews.com- Babinsa Desa Timbuseng Serma Abdul salam Saleh (Koramil 1409-03/Btm)  telah melaksanakan pemantauan wilayah di lanjutkan pendampingan  penimbangan Bayi Balita di poskesdes di Dusun Tamalate Desa Timbuseng  Kec Pattallassang Kab. Gowa. Selasa 5 November 2024

Ada pun yang hadir giat sbb :

  1. Kristina Rhita,Amd Keb, (Bidan Desa Timbuseng) serta staf
  2. Jusman,S,Sos (penyuluh KB)
  3. Hj. Rahmawati Dg.Bau (Ketua penggerak PKK Timbuseng) Serta Kader posyandu Dahlia

Tujuan dari pada pemeriksaan balita yakni :

  1. Penimbangan dan pengukuran berat dan tinggi badan bayi balita.
  2. Penyuluhan tumbuh kembang bayi balita.
  3. Pemberian  makanan tambahan (PMT)
  4. Pemberian imunisasi terharu Balita

Pukul .10. 40 wita kegiatan selesai dalam keadaan lancar dan Aman.

Editor 🇮🇩 BAHRUN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *