Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Pamukulu Takalar

Bagikan Artikel

Takalar-lintassulawesinews.com-Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) tiba di Sulawesi selatan dan melakukan kunjungan kerja selama 2 hari di Provinsi Sulawesi Selatan.

Kedatangan Presiden Jokowi ke Sulsel Dalam Rangka Kunker di 5 (lima) Kabupaten diantaranya Kab Bone,Sinjai, Bulukumba,Bantaeng dan Takalar.

Kunjungan RI 1 di 5 (lima) daerah ini salah satunya terkait agenda meresmikan bendungan Pamukulu di kab Takalar dan antusias warga saat ini di Seputaran bendungan Pamukulu “ucap syukur” dan berterima kasih kepada pemerintah pusat karena telah menyelesaikan Proyek Bendungan Pamukulu, Jumat 5/Juni 2024.

Detik detik akhir masa jabatan Presiden Jokowi bisa berkunjung ke Sulawesi Selatan dan meresmikan langsung bendungan Pamukulu yang ada di kab Takalar.

Setelah selesai peresmian bendungan Pamukulu Takalar Jokowi take Off meninggalkan Takalar Menuju Bandara internasional sultan Hasanuddin Makassar menuju Jakarta.

Laporan : Dhian Olivia Wijaya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *